Skip to main content

Perjalanan


Menulis, koq susah ya kalau dibayangkan. Tapi ketika sudah muali jari kita menari di atas keyboard, tidak ada yang sulit koq...

Solo, Rabu, 4 Mei 2011
Sebenarnya tujuanku ke Karanganyar tapi memang harus menyusuri solo. Siang yang sangat terik membuatku pun enggan keluar sebenarnya, tapi amanah yang ku emban harus dilaksanakan best i can, apalagi dengan motivasi ibadah Insyaalloh selalu ada kemudahan.

Di sebuah lampu merah, aku tertegun sejenak dan akhirnya geram heh..., anak kecil umur sekitar 3 tahun menyodorkan kantung plastik. Mengemis, ah teganya ibu bocah kecil itu.
Tidak habis pikir, koq ada yaa...

Seorang ibu yang ku tahu,
- memberikan yang terbaik untuk anak-anaknya
doa, pendidikan, kasih sayang, kebutuhan yang bisa dia usahakan
- selalu belajar untuk menjadi ibu yang baik
- berbicara dengan bahasa yang baik
- menyiapkan ksabaran tak berbatas
- tempat ternyaman untuk curahan hati buah hatinya
speechless...

I love u so much bu,

Comments

Popular posts from this blog

Kangen

Hari ini judulnya kangeen semua ... . Mbah kakung sama Atha n Ammar...

muhasabah

Dua minggu sudah, batuk ini tidak kunjung sembuh ... Sudah berobat ke dokter, obatnya pun sudah dihabiskan. masih kurang mantap lanjut pakai bekam dan moksa, masalahnya kondisi badan pun drop, demam tapi terasa dingin. Ini bentuk ujian lain yang harus dihadapi, heh... Minggu kedua, masih merasakan sakit yang sama, mungkin cara Alloh mengingatkanku untuk menjaga kesehatanku sendiri, lagi pula siapa juga yang mau menjaganya. Jujur, terlampau sering aku mendzolimi badanku sendiri, terlewat waktu makan, mencecar kerjaan yang memang tidak ada habisnya, ah... terlalu banyak alasan memang. Sudah seharusnya kita membahagiakan diri kita dengan hal yang sederhana sekalipun. Memperbanyak rasa syukur, memenuhi kebutuhan badan dan jiwa sesuai dengan porsinya, membuat simple goal yang bisa kita capai, banyak-banyak berpasrah diri pada-Nya... BAHAGIA adalah hak kita yang harus kita perjuangkan.................